SEKICAU, Lampuangkham — Tim rombongan Dinas Perhubungan pemerintah daerah kabupaten Lampung barat yang di pimpin oleh kepala dinas per hubungan ,Riswan berkunjung keterminal sekincau untuk mengevaluasi keadaan terminal dan penertipan parkir kendaraan bermotor yang ada di terminal, Selasa 17 Februari 2021.
Kunjungan ini adalah salah satu program kerja dari dinas perhubungan kabupaten Lampung barat yang sebagai bahan pembahasan dalam rapat dilingkup dinas.
Selama ini memang keadaan tempat parkir kendaraan bermotor kurang tertata dan pemilik kendaraan memarkirkan motor dengan tidak beraturan dan semauanya.
” tujuan kunjungan ini salah satu nya untuk merancang lahan parkir kendaraan bermotor agar tidak semerawut ” pungkas Riswan. (tto)